Postingan

PAKET ROMBONGAN WISATA BLAYU LESTI LESTARI

Gambar
DAFTAR HARGA PAKET ROMBONGAN KELUARGA/KOMUNITAS 👌 Cocok untuk yang mau mengadakan acara reuni, pertemuan keluarga, maupun pesta ulang tahun. Dengan fasilitas gazebo.   PAKET MENARIK UNTUK SISWA/SISWI SEKOLAH 👌 Harga yang terjangkau untuk anak sekolah sebagai sarana olahraga maupun sarana edukasi. Dengan fasilitas gazebo dan transportasi antar-jemput.

MAKANAN KHAS WISATA BLAYU LESTI LESTARI

Gambar
FOTO MAKANAN KHAS WISATA BLAYU LESTI LESTARI LIST HARGA MAKANAN PENYETAN TAHU, TEMPE DAN TERONG LELE GORENG GURAME ASAM MANIS GURAME BAKAR GURAME GORENG

KEGIATAN OLAHRAGA RUTIN SDN 01 WONOMULYO KECAMATAN PONCOKUSUMO

Gambar
GALERI SDN 01 WONOMULYO KECAMATAN PONCOKUSUMO DI KOLAM RENANG WISATA BLAYU LESTI LESTARI  

PROFIL WISATA BLAYU LESTI LESTARI

Gambar
WISATA BLAYU LESTI LESTARI Merupakan sebuah tempat kolam renang dengan sumber air murni pertama di Kecamatan Wajak yang terletak di Jl. Lesti RT 16 RW 04 Desa Blayu. Dibuka pada tanggal 21 Maret 2015 dengan tujuan menyediakan sarana edukasi dan sarana olahraga renang untuk semua golongan masyarakat. Ø Gambaran Perusahaan ·          Kolam renang anak-anak Dengan ukuran panjang 13,7 Meter dan lebar 6,9 Meter, dengan kedalaman 30 cm ·          Kolam renang Campuran Dengan ukuran panjang 19,8 Meter dan lebar 17,2 Meter, terdiri dari 3 tingkatan : 1. Anak-anak : 80 cm 2. Dewasa 1 : 130 cm 3. Dewasa 2 : 160 cm Kami juga mempunyai 1 kolam pancing dan juga kolam ikan hias dengan ukuran sama yaitu panjang ±15 Meter dan lebar ±6 Meter. Tempat parkir yang bias menampung hingga ±20 mobil dan ±250 sepeda motor Ø Produk ·          Gurame Goren...